phone: +62852 5254 2414
e-mail: simonmurdani@gmail.com

PEMBAHASAN UKK - Part 1 OLEH SIMON MURDANI YUSUF, S.ST


PEMBAHASAN UKK TKJ
OLEH SIMON MURDANI YUSUF, S.ST
www.simonmurd.com



Gambar 1. Topologi

Alat dan Bahan
Laptop/PC dengan interface Lan dan Wlan
Mikrotik wifi RouterBoard RB941 (sudah di reset)
Kabel UTP 2 Buah (kurang lebih 1 meter)
Winbox 3.10 atau yang terbaru (download : http://www.mikrotik.com/download)

Sebelum melakukan setting, pastikan semua alat dan bahan sudah di siapkan berikut tahapan ceklist yang bisa di gunakan :

Cek apakah kabel UTP telah di buat dengan baik dan dengan kable tester
Pastikan Firewall dan Antivirus di Windows/Client disable dahulu
Pastikan driver pada laptop/PC untuk LAN dan WLAN sudah terinstall
Pastikan Routerboard sudah direset sesuai prosedur
Pastikan memahami topologi dan pengalamatan IP

Berikut langkah-langkah pengerjaan :

Setting IP Address
Lakukan Setting IP address sesuai topologi
Gambar 1. Setting IP address pada ke 3 interface

Setting Gateway dan DNS
Setting gateway pada menu IP>routes, isikan IP gateway 192.168.12.1
Gambar 2. Setting default gateway

Dilanjukan setting DNS, isikan IP gateway dan DNS google
Gambar 3. Setting DNS

Setting NAT dan Firewall
Agar client mendapatkan koneksi internet juga maka diperlukan pengaturan NAT
Gambar 4. Setting NAT

Setting block situs youtube.com dengan layer 7
Tambahan list untuk block youtube pada layer7
Gambar 5. Setting untuk blocking youtube.com

Script layer 7

^.+(youtube).*|o-o.preferred.pttelkom-|a.youtube.com|b.youtube.com|c.youtube.com|d.youtube.com|e.youtube.com|f.youtube.com|g.youtube.com|h.youtube.com|i.youtube.com|j.youtube.com|l.youtube.com|b.youtube.com

Tambahan aturan firewall untuk block layer 7 youtube
Gambar 6. Setting firewall untuk blocking youtube.com

Setting interface wireless dengan ganti SSID dan tambah Password
Setting router sebagai Access point
Gambar 7. Setting routerboard sebagai AccessPoint

Setting password untuk Access Point
Gambar 8. Setting password untuk AccessPoint
Setting Hotspot dengan interface wlan
Gambar 9. Setup Hotspot

Gambar 10. Langkah setting hotspot
Download file login.html dengan filezilla kemudian edit
Install filezilla, kemudian buka host : 192.168.100.1 dan username : admin
Gambar 11. Penggunaan filezilla pada routerboard
Masuk ke folder hotspot, kemudian lakukan download/tarik file login.html ke local site
Gambar 12. Download file login.html
Edit file login.html menggunakan notepad biasa atau notepad++, dalam contoh ini menggunakan notepad ++
Gambar 13. Edit file login.html
Buat user guru dan siswa
Buat user profil guru dan siswa
Gambar 14. Pembuatan user profil guru dan siswa
Selajutnya pembuatan user dengan password sesuai profil yang telah di buat sebelumnya
Gambar 15. Pembuatan user guru dan siswa sesuai User Profil yang telah di buat
Baypass alamat http://bsnp-indonesia.org dengan walledgarden
Gambar 16. setting walledgarden untuk baypass web http:/bnsp-indonesia.org
Ujicoba, tahapan ini pastikan bahwa
Dengan kabel
Client dapat akses internet
Block akses ke youtube
Dengan Wireless
Akses internet melalui halaman hotspot
Halaman hotspot sudah di edit
Perbedaan user hotspot guru dengan siswa
Baypass alamat http:/bnsp-indonesia.org tanpa login guru ataupun siswa

0 komentar: